kali ini arofi akan membagikan ilmu tentang mengurutkan local drive yang morat marit.
biasanya kejadian seperti ini terjadi ketika baru install OS.
Jika anda ingin menata kembali nama pada local drive sobat yang berantakan tapi belum mengetahui caranya, bisa melihat sharing saya satu ini:
1. Buka Control Panel.
2. Buka Administrative Tools.
3. Buka Computer Management.
4. Klik Disk Management di panel sebelah kiri.
5. Klik kanan pada drive yang akan diganti hurufnya dan pilih change drive,
6.klik change.
7. lalu pilih huruf yang sobat arofi inginkan

8. Lalu klik ok
9. dan klik yes jika muncul pesab seperti ini
10.lakukan cara tersebut secara berulang jika masih ada drive yang acak - acak.an
11. jika sudah maka hasilnya akan seperti ini
Nah dengan cara itu kita dapat mengatur label-label huruf pada drive seperti yang kita inginkan. Untuk tipsnya, biasanya saya ‘lempar’ dulu huruf CD/DVD drive saya ke huruf yang ‘jauh’ misalnya, Q:. Nah, huruf D kan udah bebas sekarang, lalu saya ganti huruf pada partisi kedua hard drive saya ke D: dan huruf E: pada partisi ketiga hard drive saya.
Semoga cukup membantu…
mohon maaf jika ada yang salah..
silahkan tinggalkan komentar anda.. :)
Read More »
biasanya kejadian seperti ini terjadi ketika baru install OS.
Jika anda ingin menata kembali nama pada local drive sobat yang berantakan tapi belum mengetahui caranya, bisa melihat sharing saya satu ini:
1. Buka Control Panel.
2. Buka Administrative Tools.
3. Buka Computer Management.
5. Klik kanan pada drive yang akan diganti hurufnya dan pilih change drive,
6.klik change.

8. Lalu klik ok
9. dan klik yes jika muncul pesab seperti ini
10.lakukan cara tersebut secara berulang jika masih ada drive yang acak - acak.an
11. jika sudah maka hasilnya akan seperti ini
Nah dengan cara itu kita dapat mengatur label-label huruf pada drive seperti yang kita inginkan. Untuk tipsnya, biasanya saya ‘lempar’ dulu huruf CD/DVD drive saya ke huruf yang ‘jauh’ misalnya, Q:. Nah, huruf D kan udah bebas sekarang, lalu saya ganti huruf pada partisi kedua hard drive saya ke D: dan huruf E: pada partisi ketiga hard drive saya.
Semoga cukup membantu…
mohon maaf jika ada yang salah..
silahkan tinggalkan komentar anda.. :)